Headlines News :
Home » » UERO 2012

UERO 2012

Written By Unknown on Sabtu, 09 Juni 2012 | 22.43.00

Kota Warsawa di Polandia akan menjadi pusat perhatian jutaan pasang mata setelah mendapat kehormatan menggelar acara pembukaan perhelatan sepakbola termegah Benua Biru itu. Warsawa telah jauh-jauh hari bersolek untuk menyambut momen pembukaan malam nanti. Di setiap sudut kota dengan mudah ditemukan gambar Slavek dan Slavko yang menjadi maskot Piala Eropa kali ini. 
Hari yang ditunggu-tunggu telah tiba Upacara pembukaan Piala Eropa 2012  ini berlangsung di National Stadium Warsawa, Polandia,Jumat 8Juni 2012 , Upacara pembukaan Piala Eropa 2012 berlangsung meriah. Walaupun hanya berlangsung singkat selama yaitu 20 menit sebelum kick-off pertandingan pembuka antara Polandia versus Yunani digelar, Acara Upacara pembukaan euro 2012 ini juga dimeriahkan oleh  Disk Jockey (DJ) Karmatronic yang berasal dari Italia yang berkolaborasi dengan pianis klasik dari Hungaria, Adam Gyorgy. Keduanya membawakan sebuah penampilan berjudul "The Game of the World".
Sedikitnya 16 tim, peserta Euro 2012 akan berlaga di dua negara, Polandia dan Ukraina, untuk merebut tahta Raja Eropa. 
Dan Marco Balich adalah perancang konsep acara upacara pembukaan euuro 2012 ini.


EURO 2012 Opening Ceremony
Bola UERO "tango 12"




Kembang Apie



Piala Eropa atau Euro 2012 ini akan dibagi menjadi 4 group dengan rincian seperti berikut Pembagian group euro 2012
GROUP A

Polandia [Tuan Rumah]
Rep. Ceko
Rusia

Yunani



































































 GROUP B

Denmark
Belanda
Portugal
Jerman
GROUP C

Spanyol

Italia
Rep. Irlandia
Kroasia
GROUP D 
Prancis
England
Ukraina [Tuan Rumah]
Swedia
Saksikan :


Download Lagu Resmi UERO 2012
http://www.4shared.com/mp3/s_4B0Xjh/Oceana_-_Endless_Summer__Offic.htm

Share this article :

0 komentar:

Translate

Visitors

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Extrakulikuler Ibnul Qoyyim Putra - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template